Loading...



Kata Pengantar
Puji dan syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, atas selesainya penyusunan Modul Pendidikan Lingkungan Hidup ini. .
Lingkungan adalah tempat kita tinggal dan beraktivitas. Menjaga lingkungan agar tetap bersih, tertib, dan indah merupakan kewajiban dan wujud cinta kita terhadaplingkungan.
Lingkungan yang bersih, tertib, dan indah akan menciptakan kehidupan yang sehat, nyaman, dan tenteram.
Modul Pendidikan Lingkungan Hidup ini akan memberikan pembelajaran kepada
Siswa untuk ikut serta menjaga dan melestarikan lingkungan. Mendaur ulang sampa,h membuat benda-benda sederhana dari barang bekas, menanami kembali lahan-lahan kosong, tidak membuang sampah sembarangan adalah salah satu wujud kepedulian kita terhadap lingkungan. Melalui kegiatan-kegiatan tersebut, kalian akan belajar membiasakan diri mencintai kebersihan, ketertiban, dan keindahan lingkungan.
Modul ini disusun mengacu pada Standar lsi dan Standar Kompetensi yang tertuang dalam Peraturan Gubernur Jawa Barat Nomor 25 Tahun 2007. Materi disajikan dengan ringkas namun lengkap. Semoga hadirnya buku ini dapat memenuhi kebutuhan keilmuan tentang lingkungan dan pelestariannya. Harapannya kalian dapat mengaplikasikannya dalam kehidupan sehari-hari.
Kami menyadari bahwa modul ini masih jauh dari sempurna. Untuk itu, segala bentuk kritik dan saran kami nantikan demi perbaikan di masa yang akan datang.
Mari, kita jaga dan lestarikan lingkungan demi masa depan bumi.
Penyusun
Lingkungan adalah tempat kita tinggal dan beraktivitas. Menjaga lingkungan agar tetap bersih, tertib, dan indah merupakan kewajiban dan wujud cinta kita terhadaplingkungan.
Lingkungan yang bersih, tertib, dan indah akan menciptakan kehidupan yang sehat, nyaman, dan tenteram.
Modul Pendidikan Lingkungan Hidup ini akan memberikan pembelajaran kepada
Siswa untuk ikut serta menjaga dan melestarikan lingkungan. Mendaur ulang sampa,h membuat benda-benda sederhana dari barang bekas, menanami kembali lahan-lahan kosong, tidak membuang sampah sembarangan adalah salah satu wujud kepedulian kita terhadap lingkungan. Melalui kegiatan-kegiatan tersebut, kalian akan belajar membiasakan diri mencintai kebersihan, ketertiban, dan keindahan lingkungan.
Modul ini disusun mengacu pada Standar lsi dan Standar Kompetensi yang tertuang dalam Peraturan Gubernur Jawa Barat Nomor 25 Tahun 2007. Materi disajikan dengan ringkas namun lengkap. Semoga hadirnya buku ini dapat memenuhi kebutuhan keilmuan tentang lingkungan dan pelestariannya. Harapannya kalian dapat mengaplikasikannya dalam kehidupan sehari-hari.
Kami menyadari bahwa modul ini masih jauh dari sempurna. Untuk itu, segala bentuk kritik dan saran kami nantikan demi perbaikan di masa yang akan datang.
Mari, kita jaga dan lestarikan lingkungan demi masa depan bumi.
Penyusun
Daftar Isi
Bab 1 Kebersihan di rumah dan di sekolah.....4
Bab 2 Lingkungan biotik ....................................6
LKPD Google form...............................................8
Bab 2 Lingkungan biotik ....................................6
LKPD Google form...............................................8
Bab 1 Kebersihan di rumah dan di sekolah

merawat kebersihan dan Kesehatan
harus dimulai dari diri sendiri
meliputi kebersihan badan dan pakaian
menjaga kebersihan di rumah harus dibiasakan,
rumah yang bersih dan rapi pasti sehat
rumah yang bersih nyaman untuk ditinggali
kebersihan sekolah juga harus dijaga
ruang kelas yang bersih nyaman untuk belajar
halaman sekolah yang bersih nyaman untuk bermain
harus dimulai dari diri sendiri
meliputi kebersihan badan dan pakaian
menjaga kebersihan di rumah harus dibiasakan,
rumah yang bersih dan rapi pasti sehat
rumah yang bersih nyaman untuk ditinggali
kebersihan sekolah juga harus dijaga
ruang kelas yang bersih nyaman untuk belajar
halaman sekolah yang bersih nyaman untuk bermain
contoh cara menjaga kebersihan rumah :
- membersihkan dan merapikan kamar setiap hari
- menyapu dan mengepel lantai
- menguras bak mandi seminggu sekali
- jendela rumah dibuka setiap pagi
- membersihkan saluran air
- menyiram dan merawat tanaman
contoh cara menjaga kebersihan sekolah :
- membuang sampah pada tempatnya
- membersihkan kelas oleh regu piket
- membuka jendela kelas setiap pagi
- kerja bakti membersihkan sekolah
- merawat tanaman di taman sekolah
lingkungan yang kotor akan menimbufkan penyakit mencintai kebersihan artinya mencintai hidup sehat
- membersihkan dan merapikan kamar setiap hari
- menyapu dan mengepel lantai
- menguras bak mandi seminggu sekali
- jendela rumah dibuka setiap pagi
- membersihkan saluran air
- menyiram dan merawat tanaman
contoh cara menjaga kebersihan sekolah :
- membuang sampah pada tempatnya
- membersihkan kelas oleh regu piket
- membuka jendela kelas setiap pagi
- kerja bakti membersihkan sekolah
- merawat tanaman di taman sekolah
lingkungan yang kotor akan menimbufkan penyakit mencintai kebersihan artinya mencintai hidup sehat
Bab 2 : Lingkungan biotik

lingkungan adalah wilayah yang ada di sekitar kita lingkungan biotik adalah lingkungan makhluk hidup terdiri atas manusia hewan tumbuhan
manusia hewan tumbuhan saling berhubungan dan juga saling membutuhkan
tumbuhan memiliki peranan penting yaitu sebagai penyedia makanan bagi
manusia hewan tumbuhan saling berhubungan dan juga saling membutuhkan
tumbuhan memiliki peranan penting yaitu sebagai penyedia makanan bagi